News by user

  • Bonucci Siap Sambut Tawaran Paris Saint-Germain

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Bukan hanya bencana finansial dan prestasi, disanksinya AC Milan untuk berkompetisi di Eropa selama dua musim ke depan juga membuat mereka terancam alami eksodus bintang. Seperti diketahui sebelumnya, I R...

  • AC Milan Dicoret Dari Liga Europa, FIGC Akan Turun Tangan

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Kominioner FIGC Roberto Fabbricini menegaskan, sepakbola Italia berada di belakang AC Milan terkait pencoretan mereka dari ajang Liga Europa oleh UEFA. Seperti diketahui, badan tertinggi sepakbola Eropa i...

  • Erick Thohir Ungkap Alasan Inter Milan Angkut Radja Nainggolan

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Petinggi Inter Milan Erick Thohir mengungkapkan alasan pihaknya mendatangkan mantan gelandang andalan AS Roma Radja Nainggolan. Nainggolan merupakan pemain berdarah Indonesia, sebagaimana Thohir yang lahi...

  • Raul Albiol Sepakati Kontrak Baru Di Napoli

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Raul Albiol mengakhiri keraguan mengenai masa depannya dengan menyepakati perpanjangan kontrak dengan Napoli. Pelatih baru Partenopei Carlo Ancelotti secara pribadi memberitahu Albiol bahwa dirinya akan m...

  • Fred Antusias Main Bareng Nemanja Matic Di Manchester United

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Gelandang anyar Manchester United Fred tak sabar untuk berduet dengan Nemanja Matic di lini tengah pada musim 2018/19 mendatang. Fred merupakan rekrutan teranyar Setan Merah di musim panas ini, setelah ya...

  • Thiago Silva Bantah Berseteru Dengan Neymar

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Bek Brasil Thiago Silva akhirnya angkat bicara menyangkut laporan yang tidak menyenangkan setelah ia dianggap punya masalah dengan Neymar. Saat Brasil menang 2-0 atas Kosta Rika di babak grup Piala Dunia...

  • Simon Mignolet Indikasikan Hengkang

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Minimnya kesempatan bermain di Liverpool membuat Simon Mignolet mulai mempertimbangkan masa depan. Ia membuka kans angkat kaki musim panas ini. Pemain internasional Belgia tersebut, yang saat ini di Piala...

  • Xabi Alonso: Naby Keita Akan Klop Dengan Jurgen Klopp

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Xabi Alonso menilai, Naby Keita akan menjadi aset berharga bagi manajer Jurgen Klopp dalam mengarungi kampanye musim depan. Xabi mengetahui, gelandang yang dibeli dari RB Leipzig itu memiliki kapabilitas...

  • Wayne Rooney Akan Buat MLS Semakin Meriah

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Manajer Manchester United Jose Mourinho menyebut MLS akan semakin meriah dengan kedatangan Wayne Rooney. Seperti diketahui, Rooney menuntaskan transfernya ke klub asal ibu kota Amerika Serikat tersebut pa...

  • Chelsea Berkenan Lepas David Luiz Ke Napoli

    6 years ago By ommed

    nusakini.com - Chelsea bersiap melepas David Luiz ke Napoli. Demikian diwartakan Il Mattino. Pelatih baru Partenopei Carlo Ancelotti, yang bekerja dengan bek Brasil itu di Paris Saint-Germain, berhasrat untuk reuni deng...