Lomba Olahraga Tradisional, Walikota Risma Ajak Tingkatkan Kerja Bersama
8 years ago By Admin
nusakini.com--Aparatur Pemerintah Kota Surabaya dituntut untuk selalu sehat dan semangat dalam memberikan pelayanan publik yang prima. Sehat dan semangat para aparatur terlihat dalam Lomba Olahraga Tradisional antara OPD...