Pengunjung Puskesmas Kelapa Gading Disuguhkan Jamu Tiap Selasa dan Jumat
5 years ago By Al
nusakini.com - Jakarta - Puskesmas Kecamatan Kelapa Gading, Jakarta Utara, menyuguhkan jamu tradisional bagi pengunjung setiap Selasa dan Jumat. Jamu seperti Gading Pletok, Seger Wereng Gading, Gading Jasera (Jahe, Sereh...