Category Agama

  • DEMA FTIK IAIN Lhokseumawe Gelar Seminar Deradikalisasi

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--- Berangkat dari keprihatinan mendalam akan munculnya paham dan gerakan radikal di Indonesia yang kian meningkat, Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FITK) IAIN Lhoksuemaw...

  • Banda Aceh Meriah Jelang Pembukaan Pentas PAI 2017

    6 years ago By Admin

    nusakini.com-- Kemeriahan mulai terasa di Banda Aceh jelang pembukaan Pekan Keterampilan dan Seni Pendidikan Agama Islam (Pentas PAI) ke-VIII tahun 2017.   Selain ribuan peserta dan official perwakilan provins...

  • Indonesia Dorong ISESCO Lebih Aktif Respon Persoalan Terkini Dunia Muslim

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Indonesia mendorong agar Islamic Educational, Scientific and Curtural Organisation (ISESCO) lebih aktif mengambil peran dalam persoalan-persoalan terkini yang dihadapi oleh dunia muslim, seperti radikalisme...

  • Guru Madrasah Harus Jadi Rujukan Masyarakat

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Guru madrasah harus menjadi rujukan masyarakat dalam kehidupan beragama, menjadi teladan dalam perilaku, referensi dan tempat bertanya bagi masyarakat.  “Untuk itu guru tidak boleh berhenti belajar. I...

  • Tangkal Gerakan Radikal, STAIN Pare Pare Perkuat Regulasi

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Untuk menangkal paham dan gerakan radikal, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Pare-pare akan memperkuat regulasi. Aturan ini antara lain mengatur larangan bagi mahasiswa, dosen dan karyawan untuk me...

  • Kemenag Gelar Pentas PAI Pertama Di Luar Jawa

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Kementerian Agama akan menggelar Pentas Keterampilan dan Seni Pendidikan Agama Islam (PAI) Tingkat Nasional ke VIII Tahun 2017 di Provinsi Aceh pada 9 - 14 Oktober 2017. Gelaran dua tahunan ini merupakan...

  • Kemenag Segera Perbaiki Layanan Umrah

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Persoalan umrah mengemuka dalam beberapa bulan terakhir. Ribuan jemaah first travel misalnya, batal berangkat karena persoalan yang didera oleh Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU) tersebut. Menyusu...

  • 512 Kloter Pulang Tanah Air, 658 Jemaah Wafat di Tanah Suci

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Operasional haji 1438H/2017M sudah berakhir. Sebanyak 446 jemaah haji dan lima petugas Kloter 10 Embarkasi Lombok (LOP 10) menjadi kloter terakhir yang diberangkatkan dari Madinah menuju Indonesia.  K...

  • Menag Sebut Terjebak Rutinitas Sebagai Penyakit Birokrasi

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengingatkan jajarannya akan penyakit birokrasi yang harus dihindari. Menurut Menag, penyakit itu tidak lain adalah terjebak pada rutinitas.   Hal ini disampa...

  • Menag Baca Puisi Pada Ajang Hari Puisi Indonesia

    6 years ago By Admin

    nusakini.com--Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin didaulat untuk membacakan puisi pada ajang Malam Anugrah Hari Puisi Indonesia (HPI) Tahun 2017. Lukman tiba sekitar pukul 20.27 WIB di Gedung Graha Budaya (GGB), Taman...