Ini Hasil Lengkap Liga Champions, Rabu (1/11) dinihari WIB
By Admin
nusakini.com--Manchester United, Paris Saint-Germain (PSG), Bayern Munchen, dan AS Roma meraih kemenangan pada matchday keempat Liga Champions, Selasa (31/10/2017). Sementara itu, Juventus dan Barcelona gagal mendulang poin penuh.
Sementara itu, Grup B telah mengirimkan dua wakil ke babak 16 besar. PSG dan Bayern Munchen memastikan tiket ke babak selanjutnya setelah menang atas Anderlecht serta Celtic FC.
Berikut ini adalah hasil pertandingan Liga Champions Grup A-D:
Grup A
FC Basel 1-2 CSKA Moscow
Gol: Luca Zuffi 32' - Alan Dzagoev 65', Pontus Wernbloom 79'
Manchester United 2-0 Benfica
Gol: Mile Svilar 45'og, Daley Blind 78'pen
Grup B
PSG 5-0 Anderlecht
Gol: Marco Verratti 30', Neymar 45+4', Layvin Kurzawa 52', 72', 78'
Celtic FC 1-2 Bayern Munchen
Gol: Callum McGregor 74' - Kingsley Coman 22', Javi Martinez 77'
Grup C
Atletico Madrid 1-1 Qarabag
Gol: Thomas Partey 56' - Michel 40'
AS Roma 3-0 Chelsea
Gol: Stephan El Shaarawy 1', 36', Diego Perotti 63'
Grup D
Sporting CP 1-1 Juventus
Gol: Bruno Cesar 20' - Gonzalo Higuain 79'
Olympiakos 0-0 Barcelona
Gol: -